Berita Sumenep : Disparbudpora Gelar Diklat Selam One Star Scuba Divar A.1 Pemandu  Wisata 2021 di Kepulauan Arjasa (MPI)

Sumenep,- MPI – Baru pertama kalinya di Kepulauan Kangean Disparbudpora Gelar Diklat Selam One Star Scuba Divar A.1  Pemandu Wisata 2021 yang ditempatkan di Kecamatan Arjasa Kabupaten Sumenep Madura Jawa Timur,  Kamis, 16/12/2021.

 

Dalam rangka gelar Diklat tersebut dihadiri oleh Disparbudpora bersama rombongan, perwakilan Kecamatan Arjasa dan 40 Anggota yang ikut Diklat Selam One Star Scuba Divar A.1  Pemandu Wisata 2021.

 

Menurut Disparbudpora Subiyakto mengatakan bahwa dengan kedatangan kami Kepulauan Kangean dengan rombongan untuk melakukan Diklat Selam One Star Scuba Divar A.1  Pemandu Wisata 2021 diarjasa ini, guna meningkatkan SDM Masyarakat Kangean dan nantinya akan diberikan bekal bagaimana menyelam di dalam Laut yang sesui Setandart Internasional,” Ungkapnya.

 

 

 

“Sedangkan kegiatan ini akan berlangsung 3 hari yang akan ditempatkan di Pulau Mamburit, namun bukan hanya pelatihan itu saja akan tetapi juga dilakukan pemandu Wisata,” Imbuhnya

 

 

Lanjutnya, harapan saya nantinya para Peserta Diklat bisa mengembangkan Pariwisata dan Perekonomian Masyarakat Kepulawan khususnya Masyarakat  Kecamatan Arjasa,dengan diadakannya Diklat tersebut dan juga nantinya Peserta bisa jadi pemandu Wisata ketika ada Turis atau pengunjung lokal yang berkunjung Kepulauan kangean.

 

 

“Karena saya tahu di Kabupaten Sumenep ini Maskot Jawa Timurnya yaitu Ayam Begisar, yang mana Ayam Begisar itu sendiri berasal dari Kepulauan Kangean, oleh karenanya saya berharap Maskot Jawa Timur itu nanti akan muncul kembali dengan Arjasa sebagai tempat pembibitan Ayam Begisar, maka dari itu kesempatan ini benar – benar diikuti agar nantinya dengan adanya sertifikat itu bisa memandu para pengunjung yang datang dari luar Negeri,” Paparnya.(Saleh/Yuli).



Posting Terkait

Jangan Lewatkan