Tes Praktek Seleksi PJLP Sudin Sumber Daya Air(SDA) Jakarta Utara

Jakarta utara mediapatriot.co.id 176 orang ikut seleksi lapangan PJLP sudin sumber daya air jakarta utara.satuan tugas (satgas) suku dinas sumber daya air (SDA) jakarta utara mengikuti seleksi dan praktek lapangan hari sabtu 19/12/2020

sebelomnya ada 365 orang pelamar yang berminat mendaftarkan diri sebagai tenaga PJLP.ketua panitia Rekrutmen PJLP suku dinas sumber daya air jakarta utara Cahyo Budi Setiawan mengatakan pada tahun ini suku dinas sumber air (SDA) jakarta utara membuka Rekrutmen PJLP yaitu sopir dengan SIM B (PKOB) teknisi untuk pompa (PSB) petugas pompa air (PPA) Satgas Sumber Air (PKLB) petugas keamanan (PK) dan petugas pengelola (IPAL) hari ini lokasi seleksi untuk petugas PKLB disaluran mikro(PHB) Armain kelurahan marunda kecamatan cilincing jakarta utara.

bayangkan lulusan universitas atau sekolah dalam negri yang berlomba lomba mendapatkan pekerjaan,dan ini bukan yang baru ini terjadi pada setiap tahun maka dari itu penting sekali untuk menjadi salah satu kandidat yang dicari perusahaan.

menurut rudi sebagai calon PJLP sangat senang dan sangat berterima kasih karna hari ini mengikuti seleksi PJLP. Saya sudah kehilangan pekerjaan sejak maret 2020 sebelom wabah covid-19 tenar di indonesia dan sampa sekarang masih belom mendapatkan pekerjaan,dengan adanya covid 19 ini apakah semakin sulit untuk mendapatkan pekerjaan.saya bersyukur hari ini ada penerimaan karyawan PJLP..saya mencoba melamar..saya siap ditempat dimana saja.

Seleksi praktek ini merupakan tahap kedua setelah dilaksanakannya seleksi administrasi dan seleksi tertulis,”kata Cahyono.

Dia pun berharap dengan adanya seleksi lapangan ini maka di harapkan kita benar-benar mendapatkan orang-orang yang benar mengerti tugas, profesional dan handal. Untuk pengumuman hasil seleksi sendiri dilaksanakan pada 22 Desember 2020 mendatang,”kata Cahyo

Ediyanto



Posting Terkait

Jangan Lewatkan